5 Tips Memilih Desain Rumah Minimalis 2 Lantai Ideal Terbaru
Awas! Jangan Sampai Salah Memilih Desain Rumah Minimalis 2 Lantai Ideal

Konsep dan desain dari rumah minimalis biasanya dipengaruhi oleh luas lahan. Semakin luas lahan yang anda gunakan maka akan tampilan desain juga terlihat cukup mewah. Biasanya rumah minimalis yang ada saat ini menggunakan konsep 2 lantai. Detail dari rumah minimalis 2 lantai memang dianggap sangat populer.
Penerapan desain ini biasanya memberikan pengaruh terhadap dekorasi interior dan eksterior. Apalagi ada banyak elemen yang bisa anda integrasikan untuk seluruh bagian dari rumah minimalis ini.
Desain Ideal untuk Rumah Minimalis 2 lantai
Masing-masing dari desain yang digunakan untuk rumah minimalis 2 lantai seperti ini memiliki karakter yang berbeda. Bahkan, kenyamanan dan suasana dari setiap desain rumah minimalis ini bisa anda dapatkan dengan mudah melalui pemilihan yang ideal.
Contoh Gambar Desain Rumah Minimalis 2 Lantai Ideal Terbaru
Integrasi dari setiap bagian untuk desain minimalis ini juga membutuhkan banyak elemen berbeda. Konsep warna, lapisan material hingga kondisi dari bangunan biasanya memberikan pengaruh yang cukup kuat untuk pilihan desain. Berikut ini ada beberapa pilihan desain ideal yang bisa anda terapkan untuk rumah minimalis 2 lantai seperti:
Konsep minimalis sederhana
Salah satu rekomendasi desain rumah minimalis dengan 2 lantai adalah tampilan sederhana. Biasanya desain seperti ini akan mempertimbangan beberapa elemen sekaligus. Ukuran luas lahan yang digunakan juga tidak terlalu berlebihan.
Selain itu, sisi-sisi dari bagian dinding eksterior dan interior memang cukup bersinggungan. Secara mendasar konsep ini akan disesuaikan dengan jumlah ruangan tidak terlalu banyak. Namun, rumah minimalis ini menggunakan tambahan kanopi sederhana. Ornament yang digunakan untuk seluruh eksterior juga tidak terlalu berlebihan.
Desain minimalis berukuran luas
Anda juga bisa mencoba untuk menerapkan konsep desain minimalis dengan ukuran yang cukup luas dan besar. Konsep minimalis ini memang akan menghadirkan kesan yang lebih mewah. Selain itu, masing-masing dari bagian sisi bangunan rumah juga melibatkan banyak elemen tambahan.
Misalnya saja anda menggunakan kolaborasi ornament dengan ukuran yang berbeda. Tambahan material seperti batu alam dengan pola berkarakter juga dianggap sebagai pertimbangan yang sangat ideal.
Kolaborasi desain modern
Mungkin penerapan desain rumah minimalis ini juga bisa diterapkan dengan menggunakan kolaborasi yang unik. Detail kolaborasi ini menggunakan konsep yang lebih modern. Namun, penerapan desain yang ideal hanya digunakan untuk beberapa bagian saja. Pastikan juga bahwa seluruh sisi untuk rumah minimalis ini memiliki penyesuaian dengan ukuran yang sama.
Ada banyak elemen yang bisa anda gunakan untuk memaksimalkan seluruh detail kolaborasi konsep modern pada rumah minimalis. Tampilan dari rumah minimalis ini biasanya menggunakan ornament dengan ukuran cukup besar. Hal ini juga termasuk material pada sisi pintu dan jendela.
Desain minimalis dengan garasi
Pilihan konsep lain yang bisa anda terapkan dengan sangat ideal tentu saja desain minimalis yang melibatkan garasi. Ukuran garasi akan disesuaikan dengan luas lahan. Bahkan, perhitungan yang ideal juga diperhitungkan dengan kondisi dari bagian ruangan atas.
Namun, cobalah menggunakan rincian ukuran garasi sesuai dengan fungsi dan jumlah kendaraan yang anda miliki. Semakin banyak kendaraan yang anda miliki maka akan semakin luas ukuran dari garasi itu. Apalagi hal ini juga berkaitan dengan akses yang dibutuhkan.
Rumah minimalis tanpa garasi
Mungkin anda juga bisa mencoba untuk mempertimbangkan desain rumah minimalis tanpa garasi. Namun, penggunaan kanopi menjadi solusi yang tepat.
Konsep seperti ini menghadirkan ruang terbuka untuk penyimpanan kendaraan. Tentu saja konsep rumah minimalis ini hanya cocok untuk kendaraan yang tidak terlalu banyak. Pastikan juga bahwa keamanan dari ruang terbuka ini didukung dengan pagar yang cukup tinggi.
Elemen Penting dari Penerapan Rumah Minimalis 2 Lantai
Anda harus ingat bahwa pilihan dari rumah minimalis 2 lantai akan melibatkan banyak elemen penting. Semakin banyak elemen yang digunakan untuk rumah minimalis ini maka anda juga akan semakin mudah untuk menentukan konsep desain terbaik.
Biasanya integrasi dari setiap bagian elemen ini juga memberikan pengaruh terhadap konsep desain yang diinginkan. Mungkin anda bisa mempertimbangkan elemen terbaik dari penerapan rumah minimalis ini yang terdiri dari:
Luas Lahan
Salah satu elemen penting yang patut anda perhitungkan adalah luas lahan yang dimiliki. Semakin besar ukuran dari lahan untuk rumah minimalis biasanya akan memudahkan anda untuk menentukan desain terbaik.
Selain itu, beberapa ornament penting untuk eksterior juga akan dipengaruhi dari detail ukuran yang ideal. Pastikan juga bahwa tekstur dari tanah yang dimiliki lahan itu sangat baik. Hal ini untuk memberikan ketahanan yang lebih baik terhadap struktur bangunan rumah minimalis.
Desain Rumah
Tentu saja ini menjadi hal yang sangat diperhitungkan bagi banyak orang. Apalagi anda bisa menentukan desain rumah terbaik yang akan digunakan. Anda harus ingat bahwa masing-masing dari desain untuk rumah minimalis ini memiliki karakter yang berbeda.
Bahkan, anda juga bisa mendapatkan suasana yang berbeda sesuai dengan konsep desain. Beberapa desain rumah minimalis ini memang membutuhkan ukuran lahan yang berbeda. Seluruh konsep interior dan eksterior dari desain rumah memang bisa menjadi tola ukur untuk mendapatkan integrasi yang lebih maksimal.
Kualitas Material Bangunan
Pastikan bahwa anda juga menggunakan material yang sangat berkualitas. Saat ini ada beberapa pilihan material yang memang menjadi prioritas untuk pembangunan rumah minimalis dengan konsep 2 lantai. Misalnya saja detail rumah minimalis saat ini sudah menggunakan hebel atau bata ringan dengan ukuran yang cukup besar.
Anda tidak perlu khawatir karena kualitas dari bata ringan ini juga sangat baik. Bahkan, bata ringan ini bisa bertahan untuk jangka waktu yang lebih lama. Pilihan material berkualitas lain yang bisa anda gunakan adalah baja ringan. Material ini juga bisa menjadi rangka atap yang sangat solid.
Warna Cat Dinding
Desain rumah minimalis memang akan membutuhkan cat dinding dengan warna yang unik dan menarik. Bahkan, kontras dari setiap lapisan sisi warna memang memberikan pengaruh terhadap kenyamanan dan suasana dari seluruh bagian rumah.
Dominasi warna natural menjadi salah satu pilihan yang sering digunakan untuk rumah minimalis. Misalnya saja anda bisa mempertimbangkan dominasi putih, tosca, krem dan lainnya. Pastikan juga kolaborasi warna eksterior dan interior terintegrasi sempurna. Biasanya warna juga menjadi perwakilan dari karakter fungsi ruangan.
Konsep Interior (Jumlah Ruangan)
Masing-masing rumah minimalis memiliki jumlah ruangan yang berbeda. Ukuran dan fungsi ruangan juga memberikan pengaruh terhadap desain interior dan tampilan eksterior.
Misalnya saja semakin banyak jumlah ruangan akan membuat desain rumah minimalis terlihat lebih besar. Rumah minimalis yang ideal biasanya memiliki 3-4 ruangan. Salah satu dari ruangan itu merupakan tempat tidur utama dengan ukuran yang lebih besar dibandingkan dengan ruangan lainnya.
Jadi itulah beberapa tips dalam memlih model rumah minimalis 2 lantai yang ideal. Anda dapat terapkan dalam memilih rumah minimalis 2 lantai impian Anda. Semoga bermanfaat dan jangan lupa share ke media sosial Anda, supaya lebih banyak lagi teman Anda yang terinspirasi.